10 Manfaat Blog Dan Kegunaannya
Manfaat Dan Kegunaan Blog
Pada artikel kali ini akan ada sedikit perbedaan di banding artikel-artikel saya sebelumnya yaitu font dan font sizenya karena sebenarnya saya lebih suka menggunakan font Courier New tetapi jika font sizenya normal menurut saya itu terlalu kecil, tetapi jika font sizenya large maka agak sedikit kebesaran contohnya bisa dilihat di artikel yang saya posting di blog ini sebelum artike ini. Jadi pada artikel saya kali ini saya menggunakan font Verdana dan font size normal agar tidak terlalu kebesaran.
Hehehe kenapa jadi curcol ya? saya kan mau membahas manfaat dan kegunaan memiliki sebuah blog pada artikel ini :) Daripada bertele-tele langsung aja berikut manfaat dan kegunaan blog, semoga bisa menjadi motivasi atau menambah pengetahuan bagi yang ingin dan sudah mempunyai sebuah blog :
1. Berbagi Tulisan Dengan Orang Lain
Anda bisa berbagi tulisan anda yang berupa cerita, pengalaman, tips dan trik, info menarik, tutorial, dll kepada orang lain melalui blog anda, sehingga akan memberikan manfaat bagi orang yang membutuhkannya dan anda akan mendapat pahala karena berbagi ilmu :)
2. Menambah Ilmu
Selain berbagi tulisan, seorang blogger pasti sering browsing di internet untuk mencari bahan untuk membuat artikel baru dan membaca tulisan-tulisan milik blogger lainnya, oleh karena itu karena dengan membaca maka akan menambah ilmu dan wawasan anda.
3. Menjadi Media Untuk Curhat
Jika anda memilki blog, anda bisa menulis dan bercerita tentang apa saja yang anda inginkan dan anda pun juga bisa mencurahkan isi hati dan pikiran anda di blog milik anda. Jika anda menceritakan pengalaman anda mungkin akan memberikan dampak positif kepada si pembaca.
4. Berlatih Menjadi Penulis Yang Baik
Kita bisa suatu hal karena berlatih, begitu juga dengan menulis. Jika anda terus menuliskan hal apa saja di blog anda maka mungkin tanpa anda sadari anda telah berlatih untuk menjadi penulis yang baik dan tulisan anda dapat dengan mudah di mengerti dan memberikan manfaat bagi si pembaca.
Baca juga : Tips Bikin Artikel Yang Disukai Pembaca
5. Melatih Kreatifitas Dan Sarana Untuk Berkreasi
Misalnya anda memiliki hobi fotografer, anda bisa mempublikasikan hasil karya foto-foto anda di blog anda, atau anda hobi bermain game dan anda bisa menuliskan tentang game-game yang anda ketahui di blog anda. Anda bisa mengisi blog anda dengan tulisan tentang hobi anda dan itu berarti anda sudah memperdalami hobi anda dan menjadikan blog sebagai tempat untuk melatih kreatifitas anda.
6. Sebagai Media Untuk Mencari Teman
Percayalah, dengan memiliki sebuah blog pasti anda akan mendapat teman yang terutama juga seorang blogger. Jadi tidak hanya di facebook, twitter saja anda bisa mendapatkan teman baru, tetapi dengan menjadi blogger anda pasti akan mendapatkan teman yang lebih terasa temenannya mungkin dikarenakan anda memiliki hobi yang sama.
Jadi anda bisa mencari teman dengan berkomentar di blog miliknya dan meminta dia untuk datang ke blog anda dan kalian pun bisa saling tukar informasi.
Baca juga : Tips Membuat Pengunjung Betah di Blog Anda
7. Membangun Kepercayaan
"You can't but trust" ya kepercayaan tidak bisa dibeli, tetapi bisa dibangun. Tanpa kepercayaan, pasti akan sulit untuk menjalankan sebuah bisnis terutama bisnis online yang rawan dengan penipuan. Tapi jika anda memiliki blog yang cukup terkenal maka orang akan percaya dengan anda, dan cara membuat blog anda terkenal adalah sering-seringlah menulis artikel dan buatlah sipembaca percaya dan merasa dekat dengan anda ketika membaca artikel milik anda.
8. Mendapatkan Uang Dari Blog
Ada banyak cara untuk mendapatkan uang dari blog. Sudah banyak para blogger yang menghasilkan uang dari blognya dan bahkan penghasilannya bisa sangat besar walau hanya dari blog.
Jika anda tertarik untuk mendapat uang dari blog bisa baca artikel saya "Cara Menghasilkan Uang Dari Blog"
9. Menjadi Terkenal Dan Populer
Saat ini banyak kok orang yang bisa ter
0 komentar:
Posting Komentar